Birthday !!

Lilypie Kids Birthday tickers

Jumat, 19 November 2010

semangat dari surga ^_^

senja ini langit lembayu hadir disana
nyanyian 6 ekor burung mengisi ruangnya
seolah ciptakan warna kehangatan tuk isi hati yang kosong
jiwa yang lelah karena menyimpan sejuta kesah
di dunia ini kwan
pagi mengawali langkahku bersama mentarinya
siang ajarkan ku arti perjuangan
dan sore menanti aku tuk bersandar
setelah ku lalui tantangan hidup ini
hanya tuk dapat bertahan di dunia yang tlah tua ini
kawan bahkan rapuh dan kotor
tapi kau tahu, karena dirimu aku ingin arungi dunia
kan ku singgahi setiap sudut lautan
hanya tuk temukan senyummu
meski ku tahu hanya dari atas sana kawan
di sisi Tuhan kau slalu membrikan semangat padaku

Tidak ada komentar:

Posting Komentar